Bupati Winarti jadi pembina apel dalam Apel Gelar pasukan di Polres Tulang Bawang

    Bupati Winarti jadi pembina apel dalam Apel Gelar pasukan di Polres Tulang Bawang
    Bupati Winarti jadi pembina apel dalam Apel Gelar pasukan di Polres Tulang Bawang

    Tulang Bawang - - Dalam rangka meningkatkan Kepatuhan dan kedisiplinan berlalu lintas serta meningkatkan kesadaran rakyat Tulang bawang dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kabupaten Tulang Bawang. Polres Tulang Bawang adakan apel besar (Gelar Pasukan ) dengan tema "Operasi Keselamatan Krakatau Tahun 2022 " yg dilaksanakan di Mapolres Tulang Bawang Selasa, 1/3/2022.

    Apel gelar pasukan ini diikuti oleh seluruh personel keamanan yg ada di Kabupaten Tulang Bawang diantara nya TNI , POLRI, Basarnas, BPBD, damkar, dan satpolPP Tulangbawang

    Dalam hal ini Bupati Tulangbawang Dr Hj Winarti SE MH menjadi Pembina apel dan didampingi oleh  Ketua DPRD Kabupaten Tulang Bawang, Kapolres, Dandim, Danlanud, Kajari, ka. Pengadilan Negeri, sekda Tuba dan sejumlah pejabat tinggi Pratama di kabupaten Tulang Bawang, serta para pejabat Polres Tulang Bawang

    Dalam kesempatan yg luar biasa ini saya mengajak kepada seluruh peserta upacara dan rakyat Tulang bawang utk memutus mata rantai Covid - 19 serta meningkatkan kedisiplinan masyarakat Tulang bawang dalam berlalu lintas sehingga tercipta Kamseltibcarlantas yang aman dan nyaman menjelang Hari raya idul fitri Tahun 2022 Ujar Bupati Winarti yg bertindak selaku Pembina Upacara.

    Acara diselenggarakan dengan prokes Covid-19 ketat

    Tri

    Tri

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Winarti Tebar 50 ribu lebih benih...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Winarti Buka Acara Karya Bhakti TNI...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Korem 012/TU Gelar Doa Bersama Peringati Hari Pahlawan 2024
    Application Programming Interface (API): Jembatan Ajaib di Dunia Digital
    Lestarikan Lingkungan dan Jaga Ekosistem di Area Mabes TNI, Panglima TNI Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kerja Dankoharmatau
    Ketum PBTI Letjen TNI Richard Tampubolon Membuka Seminar Wasit Internasional Taekwondo Yang Diikuti 35 Negara

    Tags